Friday 8 April 2011

Fitur Tap dan Fungsi Shoot Fujifilm FinePix Z900 EXR

FUJIFILM telah mengumumkan akan segera meluncurkan kamera kompak Z-series terbaru yakni Fujifilm FinePix Z900 EXR, yang mengkombinasikan resolusi tinggi, sensor CMOS EXR 16MP dengan layar multi-touch 3.5 inci wide (16:9), menawarkan tambahan animasi flash UI dengan tap dan fungsi shoot yang dirancang untuk sekali sentuh fokus dan shoot.

Fujifilm-FinePix-Z900-EXR
Fitur Utama Fujifilm FinePix Z900 EXR:

  • Sensor CMOS BSI EXR 16 megapixel.
  • Lensa Wide-angle FUJINON 28mm dengan optik pembesaran 5x.
  • Layar widescreen multi-touch lebih dari 3.5-inci.
  • EXR mode Otomatis untuk mengenali 27 adegan.

  • Advanced CMOS Shift Image Stabilization ditambah High Speed ​​Auto Focus.

  • Advanced Deteksi dan Flex Shooting - Face Recognition (8 wajah) dan Face Detection (10 wajah) dengan red-eye removal otomatis.
  • Satu sentuhan untuk merekam video HD 1080p.
  • Resolusi pengambilan gambar kecepatan tinggi hingga 12 fps
  • Mengoptimalkan teknologi Pixel Fusion Movie buat area dengan penerangan rendah.
  • Facebook/YouTube Automatic Upload untuk memudahkan mengupload foto dan film ke jejaring sosial.
  • Dual Direction GUI dengan huruf vektor yang cantik.
  • Mode Motion Panorama 360° untuk shoot pemandangan 180°, 240˚ atau 360˚.
  • Tiga macam gaya warna; matte black, red dan blue.

Kamera digital baru Fujifilm FinePix Z900 EXR begitu rapi, tipis dan penuh gaya dengan ukuran 100.8 (Panjang) x 59 (Lebar) x 18.2 (Tebal) mm dan hanya dengan berat 135 gram yang dijadwalkan akan diturunkan dipasaran pada bulan Mei 2011 dengan harga sekitar $280.

Baca Juga Postingan Di Bawah Ini:



1 Komentar:

Anonymous said...

Di Indonesia kira -kira kapan bisa diluncurkan ya broo???

Post a Comment

Posting Terkait